Penggunaan model pembelajaran contextual teaching and learning untuk meningkatkan hasil belajar mata pelajaran ilmu pengetahuan alam (IPA) siswa di sekolah dasar

Authors

  • Evi Panjanika IKIP PGRI Wates
  • Mohamad Jumarin IKIP PGRI Wates
  • Geyol Sugiyanta IKIP PGRI Wates

Keywords:

Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL), Hasil belajar, IPA

Abstract

Tujuan penulisan skripsi ini untuk mengetahui Penggunaan Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar peserta didik pada mata pelajaran IPA. Artikel ini merupakan studi kepustakaan atau library research dengan langkah-langkah yaitu: pemilihan topik, eksplorasi informasi, menentukan fokus penelitian, pengumpulan sumber data, persiapan penyajian data, penyusunan laporan. Sumber data dalam penelitian ini berupa buku-buku, skripsi, dan jurnal dari penelitian terdahulu. Hasil kajian dari beberapa sumber menyatakan bahwa model pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Oleh karena itu bahwasanya diperlukan kreativitas guru dalam mengembangkan proses belajar dan pembelajaran peserta didik dikelas. Berdasarkan hasil analisis dari teori-teori dan hasil penelitian terdahulu yang telah dilakukan oleh peneliti, maka dapat disimpulkan bahwa setelah dilakukannya pembelajaran menggunakan model pembelajaran CTL dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik di sekolah dasar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Akhmad Sudrajat. (2008). Pengertian Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik dan Model Pembelajaran. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

M. Hosnan. (2006). Pendekatan Saintifik Dan Kontekstual Dan Pembelajaran Abad 21. Bogor: Penerbit Ghalia Indonesia

Mulyasa. 2008. Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Sugiyanto. (2008). Model-Model Pembelajaran Koperatif. Surakarta: Depdikbud.

Suherman. (2003). Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Downloads

Published

2021-04-23

How to Cite

Panjanika, E., Jumarin, M., & Sugiyanta, G. (2021). Penggunaan model pembelajaran contextual teaching and learning untuk meningkatkan hasil belajar mata pelajaran ilmu pengetahuan alam (IPA) siswa di sekolah dasar. DIKDASTIKA : Jurnal Ilmiah Pendidikan Ke-SD-an, 7(1), 31–36. Retrieved from https://journal.ipw.ac.id/index.php/dikdastika/article/view/31